http://ift.tt/2fqMrqR - http://ift.tt/2gr5TEb
Honda Bikers Day 2016 di banyuwangi
honda bikers day kembali di adakan. kali ini diadakan di banyuwangi. Honda Bikers Day sendiri tahun ini dihadiri oleh 23.296 riders dari sabang sampai merauke! artinya dari tahun ketahun acara tahunan honda bikers day sendiri mengalami peningkatan pesat.
Sebagai informasi, HBD pertama kali digelar di Pangandaran, Jawa Barat (2009), Kiara Payung – Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat (2010), Bromo – Pasuruan, Jawa Timur (2011), Komplek Candi Prambanan, Yogyakarta (2012), Tanjung Tum – Banten (2013), Pantai Pandawa – Bali (2014), dan Pantai Teleng, Pacitan – Jawa Timur (2015). Tahun ini, HBD diselenggarakan di 3 pulau dan dilanjutkan dengan acara puncak di pantai Boom, Banyuwangi – Jawa Timur
Biker non honda juga monggo !!!
yang menarik, dari laporan yang mbah dapat dari rekan blogger lainya adalah cukup signifikan juga jumlahnya biker non honda yang hadir di acara ini! dan ini menunjukan bahwa Honda pun tidak segan merangkul biker dari brand lain. Mantap artinya sesama biker gak perlu untuk fanatik merk.!
Acara Honda bikers day kali ini pun berlangsung hanya sepekan dari world premier CBR250RR di bali. acara honda bikers day ini pun diramaikan oleh band papan atas Nidji … mantap!
EmoticonEmoticon